Written by Agusriansyah on . Hits: 576

Akhir Tahun, PA Balikpapan Targetkan Penyelesaian Laporan Pelaksanaan Kegiatan dan LKjIP 2020


Surat Sekretaris Mahkamah Agung RI perihal penyelesaian Laporan Pelaksanaan Kegiatan Tahun 2020 dan LKjIP Tahun 2020, diambil langkah oleh Pengadilan Agama Balikpapan untuk penyelesaian tersebut dengan membentuk tim yang dituangkan melalui Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Balikpapan.

Berdasarkan Surat Keputusan tersebut, Pertemuan yang diselenggarakan di ruang perpustakaan, pada hari Kamis, 17 Desember 2020 langsung dipimpin oleh Ketua Pengadilan Agama Balikpapan sebagai pengarah dan dihadiri oleh tim penyusun laporan tersebut, yang selanjutnya Kegiatan Rapat dilanjutkan oleh masing-masing penanggungjawab baik dari kesekretariatan maupun Kepaniteraan, dengan target penyselesaian di akhir tahun 2020.

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Balikpapan

Jalan Kol. H. Syarifuddin Yoes No.1
Kel. Sepinggan Baru
Kec. Balikpapan Selatan
Kota Balikpapan - 76114
Provinsi Kalimantan Timur
Telp: 0542 - 7219469
Fax: 0542 - 7219469
This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

lokasi Peta Kantor

© Copyright : Tim IT Pengadilan Agama Balikpapan | 2025