Pimpinan Pengadilan Agama Balikpapan adakan rapat terbatas di ruang media center.
Balikpapan - Kamis, 15 September 2022, Pimpinan Pengadilan Agama Balikpapan yang terdiri dari Ketua, Wakil Ketua, Panitera dan Sekretaris mengadakan rapat terbatas antar pimpinan. Hal ini dilakukan untuk mempersiapkan kinerja kedepannya mengingat sejak 9 September 2022, Pengadilan Agama Balikpapan resmi mempunyai seorang Wakil Ketua yang telah lama kosong.

